Nuffnag

Wednesday, December 31, 2008

Tips Membuat Password Yang Baik

Tips Membuat Password Yang Baik


 

Password harus dibuat dengan memberi perhatian beberapa hal berikut : *. Setidaknya panjang karakter password adalah 7 (tujuh) karakter. Anda juga membuat password yang lebih panjang. *. Menggunakan sedikitnya 1 (satu) karakter simbol pada deretan karakter password Anda
*. Jika sistem Anda menerapkan password history, maka pastikan password baru Anda selalu berbeza jauh dengan password sebelumnya
*. Password Anda jangan sampai mengandungi nama atau username
*. Jangan gunakan kata-kata yang umum digunakan pada karektor password. Ini termasuk kata-kata yang digunakan dalam kamus

Beberapa contoh password yang kuat misalnya sebagai berikut.

*. a4$Jhi&]
*. 3k>i%uA
*. O@u#5nQ

Password sebenarnya merupakan sistem sekurity yang paling lemah dalam sistem komputer. Maka dari itu memilih password yang kuat merupakan suatu kemestian . Mengapa demikian? Tool password cracking semakin canggih dalam usahanya membongkar password, tambahan pula komputer yang digunakan dalam password cracking semakin baik prestasinya . Password yang sebelumnya memerlukan waktu seminggu untuk di-crack, pada masa kini password dapat di-crack hanya dalam beberapa jam saja.

Software untuk meng-crack password biasa menggunakan tiga macam pendekatan yaitu: intelligent guessing, dictionary attack dan pengaturcaraan yanah berusaha mencuba kombinasi karektor . Jika diberi waktu yang cukup, maka cara pengaturcaraan dapat mengcrack apa jua pssword. Tetapi jika password yang digunakan sangat kuat, maka akan memerlukan waktu yang sangat lama untuk memecahkannya.

0 comments:

Post a Comment